SUKARNI DAN GERAKAN KAUM MUDA 1945
Rp. 55.000
Overview :
Peristiwa proklamasi kemerdekaan bukan hadiah dari penjajah melainkan hasil kerja keras dan usaha yang dilakukan oleh para pahlawan bangsa. Terjadinya proklamasi kemerdekaan Indonesia nampaknya bentuk kegigihan dan kerjasama antara golongan muda maupun tua. Semangat yang digelorakan oleh golongan tersebut sangatlah luar biasa untuk memerdekakan negara Indonesia. Akan tetapi cara yang dilakukan oleh golongan ini nampaknya berbeda-beda, golongan tua melakukan kemerdekaan harus sesuai dengan aturan dan perhitungan politiknya sedangkan golongan muda harus segera mungkin untuk memproklamasikan kemerdekaan karena melihat situasi yang terjadi merupakan celah yang bagus untuk segera merdeka.